Halo teman-teman apa kabar ? saya akan membuat program kasir menggunakan python
Source Code program kasir menggunakan python
total = []
print("--------------------------")
print("-----TOKO BUNDA BERUQ-----")
print("--------------------------")
def daftar_barang():
print(" No | Nama Barang | Harga")
print("-------------------------------")
print(" 1 | Rinso | 20000")
print(" 2 | Micin sasa | 3000")
print(" 3 | Garam Kasar | 5000")
print(" 4 | Tabung Gas | 50000")
print(" 5 | Beras | 70000")
print("-------------------------------")
kode = int(input("Masukkan angka barang : "))
if kode == 1:
jumlah1 = int(input("Masukkan jumlah barang : "))
total1 = 20000 * jumlah1
total.append(total1)
tanya()
elif kode == 2:
jumlah2 = int(input("Masukkan jumlah barang : "))
total2 = 3000 * jumlah2
total.append(total2)
tanya()
elif kode == 3:
jumlah3 = int(input("Masukkan jumlah barang : "))
total3 = 5000 * jumlah3
total.append(total3)
tanya()
elif kode == 4:
jumlah4 = int(input("Masukkan jumlah barang : "))
total4 = 50000 * jumlah4
total.append(total4)
tanya()
elif kode == 5:
jumlah5 = int(input("Masukkan jumlah barang : "))
total5 = 70000 * jumlah5
total.append(total5)
tanya()
return
def tanya():
print("\n-------------------------------")
tanya = input("Ingin tambah barang? [y = Ya/t = Tidak] : ")
print("-------------------------------")
if tanya == "y":
daftar_barang()
elif tanya == "t":
akhir()
else:
print("Opss anda salah memasukan perintah tolong isi kembali")
def akhir():
for harga in total:
print("SubTotal : ", sum(total))
diskon = 0
a = sum(total)
if a > 500000:
diskon = a * 8/100
elif a > 300000:
diskon = a * 5/100
elif a > 200000:
diskon = a * 3/100
elif a > 100000:
diskon = a * 1/100
else:
diskon = 0
print("Potongan Harga : ", diskon)
totalakhir = a - diskon
print("Total : ", totalakhir)
print("-------------------------------")
bayar = int(input("Bayar : "))
kembalian = bayar - totalakhir
print("Kembalian : ", kembalian)
print("-------------------------------")
print(" Terima Kasih ")
print("-------------------------------")
daftar_barang()
Hasil run program :
Penjelasan :
Fungsi dari def daftar_barang ini di gunakan untuk menunjukan list no barang, nama barang, dan harga barang lalu menginputkan no barang
Lalu setelah menginputkan no barang maka data tersebut akan di kirimkan ke pecabang untuk menentukan barang mana yang di pilih setelah itu kita akan di suruh untuk menginputkan jumlah barang lalu akan di hitung di variabel contoh : total1 = 20000 * jumlah1
- Lalu kita akan menayakan apakah ke pada pembeli apakah ingin membeli barang lagi ? Mengunakan fungsi def tanya apa bila pembeli memlih huruft y maka iya maka akan di arahkan ke daftar_barang apa bila pembeli memilih huruft t maka di arahkan ke fungsi def akhir
lalu apa kegunaan dari script total.appned(total1) dan tanya() kegunaan dari total.appned(total1) adalah untuk menambahkan daftar barang ke belakang atau akhir untuk tanya() agar kita bisa mengambil data dari daftar_barang - Lalu kita akan memangil semua total belanjan di fungsi def akhir setelah mendapatkan hasil total kita akan memberikan diskon mengunakan percabangan apa bila total belanjaan 500000 dapat diskon 8%, 300000 dapat 5%, 200000 dapat diskon 3%, 100000 dapat diskon 1% else tidak dapat diskon jadi untuk menampilkan total (totalakhir = a - diskon) lalu kita akan melakukan penginputan pembayaran untuk mendapatkan hasil kembalian mengunakan (kembalian = bayar - totalakhir)
Komentar
Posting Komentar